Hasil Kualifikasi Piala Dunia 2018 Zone Eropa

Kualifikasi Piala Dunia 2018

Agen Bola Online – Kali ini kami agen judi bola akan menjelaskan tentang Hasil Kualifikasi Piala Dunia 2018 Zone Eropa. Inggris dan Jerman telah pasti lolos di FINAL kualifikasi piala dunia 2018, setelah membungkam lawannya di babak kualifikasi Jumat (6/10/2017) dini hari WIB. Meski keduanya menang, Jerman tampil lebih meyakinkan.

Melawan Irlandia Utara di Windsor Park, Belfast, Timnas Jerman menang dengan skor 3-1. Gol Die Mannschaft dicetak Sebastian Rudy (2′), Sandro Wagner (21′), dan Joshua Kimmich (86′). Sementara gol hiburan Irandia Utara dicetak Josh Magennis di menit ke-90.

Sementara itu, Timnas Inggris dibuat frustrasi saat menghadapi Slovenia dalam lanjutan Grup F. Gol penentu kemenangan skuat asuhan Gareth Southgate baru dicetak Harry Kane pada menit ke-90 (+4).

Di Grup F, kejutan terjadi saat Slovakia dikalahkan Skotlandia dengan skor 0-1. hasil tersebut membuat Slovakia tergeser ke posisi ketiga, sekaligus terancam gagal lolos ke Piala Dunia meski lewat babak playoff antarbenua.

Hasil Kualifikasi Piala Dunia 2018 Zona Eropa, Jumat (6/10/2017)
Grup C

Azerbaijan vs Republik Ceko 1-2
Irlandia Utara vs Jerman 1-3
San Marino vs Norwegia 0-8

Pos Negara Main Menang Imbang Kalah Poin
1 Jerman 9 9 0 0 27
2 Irlandia Utara 9 6 1 2 19
3 Republik Ceko 9 3 3 3 12
4 Norwegia 9 3 1 5 10
5 Azerbaijan 9 3 1 5 10
6 San Marino 9 0 0 9 0


Grup E

Armenia vs Polandia 1-6
Montenegro vs Denmark 0-1
Rumania vs Kazakhstan 3-1

Pos Negara Main Menang Imbang Kalah Poin
1 Polandia 9 7 1 1 22
2 Denmark 9 6 1 2 19
3 Montenegro 9 5 1 3 16
4 Rumania 9 3 3 3 12
5 Armenia 9 2 0 7 6
6 Kazakhstan 9 0 2 7 2

Grup F 

Inggris vs Slovenia 1-0
Malta vs Lithuania 1-1
Skotlandia vs Slovakia 1-0

Pos Negara Main Menang Imbang Kalah Poin
1 Inggris 9 7 2 0 23
2 Skotlandia 9 5 2 2 17
3 Slovakia 9 5 0 4 15
4 Slovenia 9 4 2 3 14
5 Lithuania 9 1 3 5 6
6 Malta 9 0 1 8 1

Hasil UNDIAN Kualifikasi Piala Dunia 2018 Zone Eropa

Hasil Kualifikasi Piala Dunia 2018 Zone Eropa

Related Post :